Internet sekarang sudah menjadi kebutuhan pokok bagi sebagian orang. Hal tersebut juga mengakibatkan kebutuhan internet yang cepat dan murah semakin di cari. Bagi anda yang pengin internet cepat namun murah Modem Bolt mungkin bisa menjadi pilihan anda. Dengan Kecepatan 4G LTE mampu tembus kecepatan akses internet hingga 150 Mbps. Produk bolt ada dua jenis yaitu Thunder BOLT (kartu BOLT prabayar) dan Premium BOLT (kartu BOLT pascabayar). Untuk hargapun terjangkau. Namun Perlu anda ketahui sebelum membeli modem bolt tentang wilayah mana saja yang sudah support sinyal Bolt. Berikut Wilayah yang sudah support Bolt
Bisa dilihat dari peta diatas jaringan Bolt hanya ada di daerah JABODETABEK dan Medan.
Mulai tanggal 11 Maret 2015, program 4G LTE BOLT! telah resmi diluncurkan di Sumatera Utara yaitu di kota Medan oleh PT First Media Tbk sebagai pemenang lisensi pita lebar tanpa kabel zona 1 (Sumatera bagian utara).
references:
0 comments:
Post a Comment
“Terima kasih sudah membaca blog saya, silahkan tinggalkan komentar”